Bukti islam masuk ke indonesia pada abad ke-7


Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 275 People


Bukti masuk nya islam abad ke 7

Answered by wiki @


Mapel : Sejarah

Kelas : X SMA

Kategori : Awal masuk Islam ke Indonesia

Kata kunci : Agama Islam, Barus, pedagang Arab, pantai barat Sumatera

 

Bukti masuknya Islam k Indonesia pada abad ke -7 adalah berdasarkan berita Cina dari Dinasti Tang yang menyatakan bahwa adanya orang - orang Ta-Shih (Ta-Cheh) yang disamakan dengan pedagang Arab yang datang ke wilayah nusantara. Para pedagang Arab tersebut menyebut kerajaan Sriwijaya dengan sebutan Zabag atau Sribusa.  

Sementara itu ahli sejarah W.P. Groenevelat mengatakan bahwa pedagang - pedagang Arab masuk bermukim di pantai barat Sumatera sejak tahun 674 Masehi. Pemukiman pedagang Arab di pantai barat Sumatera itu diperkirakan berada di pelabuhan Barus, Sumatera Utara. 

Seorang ahli sejarah dari Iskandariah, Mesir yang bernama Ptolemeuss bahkan menyebutkan bahwa pelabuhan terkenal di pantai barat Sumatera dengan sebutan 
Barousai yang yakni Barus. Ilmuwan sejarah percaya bahwa para pedagang dari Arab masuk ke Pelabuhan Barus untuk mendapatkan kapur barus yang berasal dari pohon kemenyan yang dalam bahasa Batak disebut sebagai Haminjon.

Barus merupakan komoditas berharga dan langka di dunia karena hanya ditemukan di beberapa tempat dan berperan penting dalam upacara keagamaan dan berguna untuk mengawetkan jasad orang yang meninggal. Hal inilah yang menjadi bukti awal masuknya Islam ke Indonesia sejak abad ke-7. 
 

Masuknya pedagang Arab yang membawa agama Islam ke Indonesia melalui pantai barat Sumatera ini dikenal sebagai Teori Mekkah.  

 

Do you know the better answer?

Latest questions in Sejarah

Nama nama dataran rendah pulau kalimantan

Asked by wiki @ in IPS viewed by 238 persons

Sebutkan nama dataran rendah pulau kalimantan

Alat yang digunakan untuk mengukur diameter cincin adalah

Asked by wiki @ in Matematika viewed by 261 persons

Alat untuk mengukur diameter cincin adalah

What is the price of a troy ounce of gold

Asked by wiki @ in Business viewed by 474 persons

Assume for this problem that the price of gold is $1,200 per troy ounce. If the price of silver is $20 per troy ounce, how many troy pounds of silver …

Tuliskan macam macam cara memukul bola dalam permainan kasti

Asked by wiki @ in Penjaskes viewed by 894 persons

Tuliskan macam-macam cara memukul bola dalam permainan kasti

Tujuan dari pengenalan air dalam renang adalah

Asked by wiki @ in Penjaskes viewed by 349 persons

Tujuan pengenalan air dalam olahraga renang adalah

Yang dimaksud dengan pola hidup sehat adalah

Asked by wiki @ in Kimia viewed by 427 persons

Jelaskan apa yang dimaksud dengan pola hidup sehat dan Bagaimana anda menerapkan dalam kehidupan sehari-har.i​

Bagaimana cara yang benar dalam memanfaatkan sumber daya alam

Asked by wiki @ in IPS viewed by 234 persons

Bagaimana cara yang benar dalam memanfaatkan sumber daya alam?

Berjalan sambil menggendong teman berguna untuk melatih otot

Asked by wiki @ in PPKn viewed by 868 persons

1. Berjalan sambil menggendong teman berguna untuk melatih otot. a kakic. kaki dan tanganb. tangand. punggung dan leher2. Sikap awal saat loncat katak adalah ....a …

Fungsi teks laporan hasil observasi

Asked by wiki @ in B. Indonesia viewed by 307 persons

Sebutkan fungsi teks laporan hasil observasi!

Wirausaha percaya bahwa kesuksesan atau kegagalan sebuah usaha tergantung pada

Asked by wiki @ in Wirausaha viewed by 258 persons

Wirausaha percaya bahwa kesuksesan atau kegagalan sebuah usaha tergantung pada.... a. keberuntungan b. dukungan orang lain c. besarnya modal yang dimiliki d. kekuatan dan kemampuan

Mengapa manusia memerlukan kitab allah swt

Asked by wiki @ in B. Arab viewed by 243 persons

Mengapa manusia memerlukan kitab Allah swt?​

Apa yang dimaksud dengan dribbling dalam permainan bola basket

Asked by wiki @ in Penjaskes viewed by 735 persons

Apa yang dimaksud dengan dribbling pada permainan bola basket​

Sewaktu berenang gaya bebas posisi wajah menghadap ke

Asked by wiki @ in Penjaskes viewed by 235 persons

Sewaktu berenang gaya bebas, posisi wajah menghadap ke?​

What is currently known about fluoride in drinking water supplies

Asked by wiki @ in Health viewed by 287 persons

What is currently known about the benefits of fluoride in drinking water supplies? a. bottled water has fluoride added as part of the bottling process b. scientific evidence has shown …

Akibat dari timbulnya masalah sosial dalam masyarakat adalah

Asked by wiki @ in IPS viewed by 306 persons

4. Akibat dari timbulnya masalah sosial di lingkungan masyarakat adalah ....​

Mengapa kita harus menjaga kelestarian tumbuhan

Asked by wiki @ in B. Indonesia viewed by 279 persons

Mengapa manusia harus melestarikan tumbuhan

Pengertian hukum menurut para ahli

Asked by wiki @ in PPKn viewed by 234 persons

Jelaskan pengertian hukum menurut para ahli?

Jakarta informal meeting bertujuan untuk

Asked by wiki @ in PPKn viewed by 257 persons

Jakarta informal meeting bertujuan untuk

Sebutkan faktor faktor penghambat integrasi nasional

Asked by wiki @ in PPKn viewed by 203 persons

Sebutkan 5 faktor penghambat integrasi nasional

Perbedaan komunikasi verbal dan non verbal

Asked by wiki @ in Sosiologi viewed by 271 persons

Jelaskan perbedaan komunikasi verbal dan non verbal? berikan contohnya!

Seseorang hendaknya percaya pada yang gaib atas dasar petunjuk

Asked by wiki @ in B. Arab viewed by 401 persons

Seorang hendaknya percaya pada hal gaib termasuk adanya malaikat atas dasar petunjuk

Alat yang mengubah energi gerak menjadi energi listrik adalah

Asked by wiki @ in Biologi viewed by 269 persons

Alat yg mengubah energi gerak menjadi energi listrik adalah

Definition of third person omniscient point of view in literature

Asked by wiki @ in English viewed by 273 persons

How does the author's use of the third-person omniscient point of view affect the text? A.)It makes it possible for the author to show what both characters are thinking and …

How to write a thesis statement in a persuasive essay

Asked by wiki @ in English viewed by 269 persons

What should a thesis statement for a persuasive essay include? a statement for or against the topic and most of the supporting details a statement for or against the topic …

Sebutkan bagian bagian telinga dalam

Asked by wiki @ in Biologi viewed by 477 persons

Sebutkan bagian telinga luar, tengah, dalam.

Sebutkan 4 kitab yang diturunkan allah

Asked by wiki @ in B. Arab viewed by 401 persons

Sebutkan 4 kitab kitab yang diturunkan oleh Allah SWT kepada nabi !! juga penjelasannya yaaaa

Apa yang dimaksud dengan topik

Asked by wiki @ in B. Indonesia viewed by 107 persons

Apa yang dimaksud dengan Topik?

Apa bentuk kerjasama perjanjian ekstradisi negara asean

Asked by wiki @ in PPKn viewed by 336 persons

Apa bentuk kerjasama Perjanjian ekstradisi negara ASEAN​

Which state has been the birthplace of most us presidents

Asked by wiki @ in Social Studies viewed by 333 persons

Which state has been the birthplace of the most u.S. Presidents?

What is the difference between theory and law in science

Asked by wiki @ in Social Studies viewed by 301 persons

What is the difference between a scientific theory and a scientific law? A scientific law states a pattern found in nature and a scientific theory explains that pattern. A scientific …

Most viewed questions in Sejarah


Bagaimana pendapat kamu tentang berbagai teori masuknya islam ke indonesia

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 20887 persons

Jelaskan kelemahan dan kelebihan masing masing teori atau pendapat tersebut

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 10111 persons

Jelaskan hubungan antara perkembangan iptek dan globalisasi

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 5698 persons

Jelaskan pentingnya nkri bagi kehidupan berbangsa dan bernegara di indonesia

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 5327 persons

Latar belakang kedatangan jepang ke indonesia

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 5182 persons

Pidato bahasa jawa tentang covid 19

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 4532 persons

Ceritakan secara singkat perlawanan rakyat maluku terhadap dominasi portugis

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 4273 persons

Mengapa perkembangan agama islam bermula dari pesisir jelaskan

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3951 persons

Kata graphein berasal dari bahasa yunani artinya

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3577 persons

Mengapa pada mulanya rakyat indonesia menyambut baik kedatangan jepang

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3431 persons

Jelaskan hubungan antara manusia dan sejarah

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3334 persons

Peristiwa apa yang mengakhiri kekuasaan dinasti syailendra di jawa tengah

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3255 persons

Faktor sosial yang mendorong lahirnya reformasi adalah

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3191 persons

Kedatangan jepang ke indonesia diterima oleh rakyat indonesia karena

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 3114 persons

Motif utama jepang dalam menginvasi indonesia adalah

Asked by wiki @ in Sejarah viewed by 2945 persons